Kamboja jepang atau adenium (Adenium) adalah spesies tanaman hias, batangnya besar, bagian bawahnya menyerupai umbi, batangnya tidak berkambium, akarnya dapat membesar menyerupai umbi, bentuk daunnya panjang ada yang lonjong, runcing, kecil, dan besar, warna bunganya bermacam-macam.

Nama Ilmiah
Nama Lokal
Jumlah
Permen
IUCN Redlist
CITES Checklist
:
Adenium Obesum
:
Kamboja jepang
:
:
-
:
: